PUSATKOM - Pada pembelajaran dasar berikut ini adalah contoh penggunaan persentase (%) pada microsoft excel, sebagai contoh pada pembahasan sebelumnya yakni penggunaan perkalian dimana saya akan berbagi informasi untuk menghitung pesentase potongan atau bisa dikatakan diskon dalam sebuah transaksi jual beli. Adapun contohnya sebagai berikut :
Contoh sederhana dari transaksi jual beli di sebuah toko
Nomor dimulai dari Cell B2
Untukmencari besarnya potongan 10% dari harga yang dimasukkan pada cell F3, maka dengan menggunakan rumus =10%*D3 seperti tabel di bawah ini :
Hasilnya akan seperti ini
Lanjutkan dengan drag and drop dari F3 ke cell F7 (copy formula) hasilnya akan seperti ini
Demikian penjelasan sederhana dari saya, semoga bermanfaat
<kar>
Artikel Terkait
makasih, bermanfaat, sy msh pemula
ReplyDeletemakasih, bermanfaat, sy msh pemula
ReplyDelete